Digital Marketing

Penargetan pencarian dan display marketing yang menjadikan Anda sebagai pengendali.

Google Advertising

Google Adwords adalah sebuah sarana periklanan yang dibuat oleh Google yang masih menjadi sumber utama pendapatan Google. Beriklan di Google AdWords adalah sebuah strategi periklanan marketing yang menggunakan mesin pencari Google sebagai sarana untuk beriklan, disebut juga sebagai pemasaran mesin pencari atau pemasaran berbasis mesin pencari.

Google Advertising Google Advertising

Google Adwords memiliki 2 cara untuk beriklan, yaitu :

Sistem PPM atau Pay Per Million Impressions, dimana pengiklan membayar untuk produk yang diiklankan melalui Google berdasarkan jumlah 1.000 impresi atau jumlah penayangan iklan.

Sistem PPC atau Pay Per Click, dimana pengiklan membayar berdasarkan jumlah klik yang didapat dari iklan tersebut. Sehingga apabila iklan muncul di mesin pencari Google tetapi tidak diklik, pengiklan tidak akan membayar biaya iklan yang berjalan.

Keyword Adwords adalah strategi Google dengan menargetkan kata kunci atau pencarian kata kunci. Sehingga Kita dapat menargetkan iklan Kita dengan kata kunci yang spesifik. Misalnya jika seseorang ingin mengiklankan rental mobil, jadi Kita bisa membuat target dengan kata kunci "Rental Mobil" di Google AdWords, kemudian iklan akan muncul di hasil pencarian ketika orang memasukan kata kunci "Rental Mobil".

Sosial Media

Situs jejaring sosial memungkinkan individu untuk berinteraksi satu sama lain dan membangun relasi.

Sosial Media

Pengetahuan Brand

Ketika perusahaan bergabung di channel sosial, konsumen dapat berinteraksi dengan mereka.

Interaksi tersebut terasa pribadi untuk pengguna karena pengalaman mereka sebelumnya dengan interaksi situs jejaring sosial.

Pelanggan Setia

Melalu situs jejaring sosial, perusahaan dapat berinteraksi dengan pengikut individual.

Interaksi personal ini dapat menanamkan sebuah perasaan setia kedalam pengikut atau potensial pelanggan.

Juga, dengan memilih siapa pengikut di situs tersebut, produk dapat mencapai target audiens yang sangat sempit.

Kampanye Rujukan

Situs jejaring sosial dan blog memungkinkan pengikut individu untuk 'Retweet' atau 'Repost' produk yang dipromosikan.

Dengan mengulangi pesan, semua koneksi pengguna dapat melihat pesan, sehingga menjangkau lebih banyak orang.

Situs jejaring sosial bertindak dari mulut ke mulut karena informasi mengenai produk di luar sana semakin diulang, lebih banyak traffic yang dibawa pada produk atau perusahaan Anda.

Apakah Anda mempunyai masalah untuk menjalankan bisnis Anda di dunia online? Hasil yang Anda dapatkan di dunia online tidak sesuai dengan eskpetasi Anda?
Maka dari itu Kami memberikan sebuah solusi yang dapat mengatasi masalah Anda.
Dengan sebuah Layanan Digital Marketing, Kami akan membantu dan menyelesaikan masalah yang Anda alami di dunia online.

Kami adalah salah satu Google Partner untuk Indonesia dan membawa misi dari Google untuk membantu bisnis Anda menjadi lebih Efektif dan berhasil dengan dukungan Tim Profesional Kami di dunia online.

Kami mampu secara cerdas menerapkan praktek pemasaran dengan berbagai media digital seperti Google Adwords, Iklan di Facebook dan jasa iklan lainnya.

Kami melakukan ini untuk keberhasilan Anda di dunia online dengan melakukan pemasaran yang tepat dan akurat untuk menjangkau konsumen secara tepat dan releva.

Mulai Sekarang Untuk Kesuksesan Anda!

Mari bersama membuat sesuatu yang luar biasa

Kami akan membantu Anda dan menjadi partner terbaik dalam bisnis Anda

Beritahu Kami apa yang dapat Kami lakukan untuk Anda
 

Beritahu Kami apa yang dapat Kami lakukan untuk Anda

Berikan hal dan tujuan yang ingin Anda berikan kepada kami, kami akan menjawabnya sesegera mungkin untuk Anda